
Terhubung
Perangkat ini mendukung beberapa metode konektivitas
berikut:
●
Jaringan 2G dan 3G
●
Konektivitas Bluetooth — untuk mentransfer file dan
menyambung ke perangkat tambahan yang
kompatibel.
Lihat "Konektivitas Bluetooth", hal. 106.
●
Konektor AV Nokia (3,5 mm) — untuk menyambung ke
headset, headphone, atau perangkat stereo yang
kompatibel
●
Kabel data USB — untuk menyambung ke perangkat
yang kompatibel, seperti printer dan PC.
Lihat
"USB", hal. 110.
●
WLAN (LAN Nirkabel) — untuk menyambung ke
perangkat yang dilengkapi fasilitas internet dan WLAN.
Lihat "LAN nirkabel", hal. 103.
●
GPS — untuk menerima transmisi dari satelit GPS
untuk mengukur lokasi Anda.
Lihat "Penentuan posisi
(GPS)", hal. 35.
●
Pemancar FM — untuk mendengarkan lagu yang
tersimpan dalam perangkat Anda melalui pemancar
FM yang kompatibel seperti radio mobil atau sistem
© 2009 Nokia. Semua hak dilindungi.
14

stereo rumah.
Lihat "Memutar lagu menggunakan
Pemancar FM", hal. 54.
© 2009 Nokia. Semua hak dilindungi.
15