
Pengaturan pesan teks
Tekan
, lalu pilih
Olahpesan
>
Pilihan
>
Pengaturan
>
Pesan singkat
.
Tentukan dari pilihan sebagai berikut:
●
Pusat pesan
— Melihat daftar semua pusat pesan teks
yang telah ditetapkan.
●
Pusat pesan dipakai
— Memilih pusat pesan yang
akan digunakan untuk mengirim pesan teks.
●
Pengkodean karakter
— Untuk menggunakan
konversi karakter ke sistem pengkodean lain bila
tersedia, pilih
Duk. dikurangi
.
●
Terima laporan
— Memilih apakah jaringan akan
mengirimkan laporan pengiriman pesan Anda
(layanan jaringan).
●
Validitas pesan
— Pilih jangka waktu pusat pesan
agar mengirim ulang pesan Anda jika upaya pertama
gagal (layanan jaringan). Jika pesan tidak dapat
dikirim dalam jangka waktu yang berlaku, pesan akan
dihapus dari pusat pesan.
●
Pesan dikirim sbg.
— Untuk mengetahui apakah
pusat pesan dapat mengkonversi pesan teks ke format
lainnya, hubungi operator selular Anda.
●
Sambungan pilihan
— Memilih sambungan yang
akan digunakan.
●
Balas via pusat sama
— Memilih apakah Anda ingin
pesan balasan dikirim menggunakan nomor pusat
pesan teks yang sama (layanan jaringan).