
Menentukan file keluar
Untuk menentukan jenis file dalam perangkat yang akan
disinkronisasi dengan perangkat home media dan cara
menyinkronisasikannya, tekan
, lalu pilih
Peralatan
>
Konektivitas
>
Media asal
>
Sinkron. asal
>
Ke
asal
>
Pilihan
>
Buka
. Pilih jenis media,
Pilihan
,
pengaturan yang terkait, dan dari berikut ini:
●
Perangkat target
— Untuk memilih perangkat target
yang akan disinkronisasi atau menonaktifkan
sinkronisasi.
●
Simpan di telepon
— Untuk memilih
Ya
agar konten
media tersimpan dalam perangkat setelah
sinkronisasi. Dengan foto, Anda juga dapat
menyimpan foto asli atau versi yang telah diubah
ukurannya dalam perangkat. Memilih ukuran asli akan
memerlukan memori lebih besar.
© 2009 Nokia. Semua hak dilindungi.
90